Training A Powerful Strategic Hrm Tahun 2023

Jadwal Pelatihan A Powerful Strategic Hrm Tahun 2023

  • Strategic hrm
  • Fungsi hrm
  • Deliverable hrm

Latar Belakang/ pelatihan Fungsi hrm pasti jalan

Pihak Manajemen Perusahaan mungkin memiliki pertanyaan:

  1. Kenapa program HRM yang ada terasa hanya sebagai persyaratan belaka?
  2. Dimana makna STRATEGIS dari fungsi HRM yang ada?
  3. Kenapa masih ada tumpang tindih peran HRM antara HRD dengan Line Manager?
  4. Kenapa tidak ada kejelasan Deliverables HRM nya?

Semua hal tersebut akan terjawab dalam workshop powerful ini.

Tujuan Workshop/ pelatihan G26Deliverable hrm terbaru
Setelah menyelesaikan workshop, peserta akan:

  1. Dapat memvisualisasikan Powerful Vision dari Human Resource Management.
  2. Dapat memahami fungsi strategis HRM di perusahaan.
  3. Dapat memahami konsep sistem kerja HRM powerful dalam hal: Penyediaan, Pengembangan, Pemantapan, Evaluasi serta Reward & Punishment sebagai landasan yang kuat dalam aplikasi penyusunan sistem di tempat kerja masing-masing.

MATERI/pelatihan Menjadi manusia unggul pasti jalan
Hari Pertama:

  1. Pembangkitan State Belajar peserta.
  2. Pengertian dan Deliverables HRM.
  3. Penguasaan NLP dan Hypnosis yang terkait dengan HRM.
  4. Formula keunggulan Pribadi dan Formula keunggulan Organisasi dan SDM nya.
  5. Berbagai Mental Blocks organisasi ke Powerful HRM.
  6. Indikator keberhasilan HRM.
  7. Berbagai kemungkinan Loss di bidang HRM.
  8. Pengembangan Powerful Vision dari seorang praktisi HRM.
  9. Powerful Competencies dari seorang Praktisi HRM.

Hari Kedua/ training Strategic hrm murah

  1. HR Design
  2. HRM di HRD dan Line Manager.
  3. Berbagai alat ukur keberhasilan Strategic HRM.
  4. Langkah HRM:
  • Perencanaan dan penyediaan SDM.
  • Pengembangan SDM di beberapa tingkatan.
  • Pemantapan motivasi kerja di perusahaan.
  • Evaluasi kinerja di beberapa fase.
  • Reward & Punishment.
  • Outsourcing Management.
  1. Para Leader sebagai pengungkit kualitas kinerja SDM.
  2. Identifikasi sistem HRM yang diterapkan dan ide pengembangannya.
  3. Pasal penting UU Ketenagakerjaan

JADWAL TRAINING TERBARU 2026/training Fungsi hrm update

7 – 8 Januari 2026
11 – 12 Februari 2026
4 – 5 Maret 2026
8 – 9 April 2026
6 – 7 Mei 2026
10 – 11 Juni 2026
8 – 9 Juli 2026
5 – 6 Agustus 2026
9 – 10 September 2026
14 – 15 Oktober 2026
4 – 5 November 2026
2 – 3 Desember 2026

Catatan : Jadwal tersebut dapat disesuaikan dengan kebutuhan calon peserta pelatihan.

LOKASI/training Deliverable hrm Jogja

Jakarta : Hotel Amaris Kemang, Amaris Tendean,Trinity Hotel, Ibis Budget.

Bandung : Hotel Santika, Hay Hotel,Ibis Style, Novotel Hotel, Golden Flower Hotel, 1O1 Hotel, Grand Tjokro Hotel, Tune Hotel, Four Point by Sheraton Hotel .

Yogyakarta : Hotel NEO+ Awana, Cordela Hotel,Ibis Style, Boutique Hotel, Cavinton Hotel, Mutiara Hotel, Dafam Malioboro Hotel, Prima Inn Hotel .

Surabaya : Novotel Hotel, Ibis Center Hotel, HARRIS Hotel, Favehotel, Alana Hotel .

Malang : Amaris Hotel, The 1O1 Hotel, Ibis Style Hotel, El Hotel, Whiz Prime Hotel .

Bali : Ibis Kuta, Fontana Hotel, HARRIS Hotel & Conventions .

Lombok : Favehotel, Novotel Lombok, D Praya Hotel .

Investasi training murah/training Menjadi manusia unggul Bali

Offline Training 6.000.000
Online Training 3.000.000

Syarat dan Ketentuan Berlaku

Investasi pelatihan tersebut menyesuaikan dengan jumlah peserta (on call).
*Please feel free to contact us.

FASILITAS

-FREE Airport pickup service (Gratis Antar jemput Hotel/Bandara)
-FREE Akomodasi Peserta ke tempat pelatihan
-Module / Handout training
-FREE Flashdisk
-Sertifikat training
-FREE Bag or bagpackers (Tas Training)
-Training Kit (Dokumentasi photo, Blocknote, ATK, etc)