Training Online 8 Driving Force Business Strategy Formulation
JADWAL PELATIHAN 8 DRIVING FORCE BUSINESS STRATEGY FORMULATION TAHUN 2023

- Pengenalan 8 Driving Force Business Strategy Formulation
- Konsep strategi bisnis
- Formulasi strategi bisnis
DESKRIPSI
Bisnis yang baik adalah yang bersifat stratejik. Artinya bisnis yang
mempunyai competitive advantage dan key capabilities sehingga dapat
bertumbuh dan bertahan lama. Untuk itu diperlukan kemampuan tidak
hanya membaca dan menganalisa tren bisnis kedepan tetapi memilih
driving force sebagai dasar dalam membangun strategi bersaing yang
unggul serta dilengkapi dengan strategi implementasi yang terencana.
Melalui pelatihan ini akan dibahas 8 driving force dan keunikan masing
masing sebagai dasar membangun strategi bisnis yang unggul.
Manfaat Training Business Strategy Formulation
Setelah mengikuti Training Business Strategy Formulation ini, peserta
diharapkan memiliki pengetahuan untuk:
* Memahami business landscape dari bidang usahanya
* Memahami competitive advantage yang harus dimiliki
* Memahami key capabilities yang harus dikembangkan
* Mengembangkan teknik berpikir strategis dalam menentukan driving
force
* Memahami langkah pokok melakukan analisa strategies, membuat
strategi profile dan strategi implementasi agar tujuan perusahaan
tercapai.
JADWAL TRAINING TERBARU
23 – 24 Januari 2024
7 – 8 Februari 2024
6 – 7 Maret 2024
23 – 24 April 2024
7 – 8 Mei 2024 || 21 – 22 Mei 2024
11 – 12 Juni 2024
11 – 12 Juni 2024
21 – 22 Agustus 2024
18 – 19 September 2024
8 – 9 Oktober 2024 || 22 – 23 Oktober 2024
5 – 6 November 2024 || 19 – 20 November 2024
10 – 11 Desember 2024
Catatan : Jadwal tersebut dapat disesuaikan dengan kebutuhan calon peserta pelatihan.
LOKASI
Jakarta : Hotel Amaris Kemang, Amaris Tendean,Trinity Hotel, Ibis Budget.
Bandung : Hotel Santika, Hay Hotel,Ibis Style, Novotel Hotel, Golden Flower Hotel, 1O1 Hotel, Grand Tjokro Hotel, Tune Hotel, Four Point by Sheraton Hotel .
Yogyakarta : Hotel NEO+ Awana, Cordela Hotel,Ibis Style, Boutique Hotel, Cavinton Hotel, Mutiara Hotel, Dafam Malioboro Hotel, Prima Inn Hotel .
Surabaya : Novotel Hotel, Ibis Center Hotel, HARRIS Hotel, Favehotel, Alana Hotel .
Malang : Amaris Hotel, The 1O1 Hotel, Ibis Style Hotel, El Hotel, Whiz Prime Hotel .
Bali : Ibis Kuta, Fontana Hotel, HARRIS Hotel & Conventions .
Lombok : Favehotel, Novotel Lombok, D Praya Hotel .
Investasi training murah :
Offline Training 6.000.000
Online Training 3.000.000
Syarat dan Ketentuan Berlaku
Investasi pelatihan tersebut menyesuaikan dengan jumlah peserta (on call).
*Please feel free to contact us.
FASILITAS
-FREE Airport pickup service (Gratis Antar jemput Hotel/Bandara)
-FREE Akomodasi Peserta ke tempat pelatihan
-Module / Handout training
-FREE Flashdisk
-Sertifikat training
-FREE Bag or bagpackers (Tas Training)
-Training Kit (Dokumentasi photo, Blocknote, ATK, etc)
