TRAINING PENGGUNAAN SOFTWARE TEKNIS DALAM DESAIN STURKTUR
TRAINING PENGGUNAAN SOFTWARE TEKNIS DALAM DESAIN STURKTUR

Deskripsi Pelatihan
Training software teknis dalam desain struktur ini dirancang untuk membekali peserta dengan keterampilan dalam menggunakan berbagai software teknis yang digunakan dalam desain struktur, seperti AutoCAD, SAP2000, ETABS, dan lainnya. Peserta akan mempelajari cara mengimplementasikan software ini untuk analisis, pemodelan, dan perhitungan struktur secara efisien. Selain itu, pelatihan ini juga akan mencakup aspek ketepatan desain, pemilihan material, serta penerapan standar keamanan dan regulasi dalam desain struktur modern.
Read More









