TRAINING DASAR-DASAR TEKNIK EKSPLORASI DAN PEMETAAN AIR TANAH

DESKRIPSI TRAINING DASAR-DASAR TEKNIK EKSPLORASI DAN PEMETAAN AIR TANAH
Air tanah merupakan sumber air selain air sungai dan air hujan yang sering digunakan baik untuk rumah tangga maupun untuk industri dan terdapat di dalam lapisan tanah atau bebatuan. Untuk mengetahui keberadaan air tanah, perlu dilakukan eksplorasi dan pemetaan air tanah. Karena tidak semua bagian di dalam tanah dapat dijadikan sebagai sumber air tanah. Ada banyak hal yang perlu diperhatikan dalam melakukan eksplorasi dan pemetaan air tanah agar hasil yang didapatkan akurat.
Training ini akan memberikan pengetahuan dan pemahaman komprehensif kepada para peserta terkait dengan ruang lingkup geologi air tanah, pengambilan sample air tanah serta pemetaan air tanah. pada akhir sesi akan ada studI kasus serta pembahasannya.
Tujuan Training Dasar-Dasar Teknik Eksplorasi dan Pemetaan Air Tanah
- Mengetahui dan memahami konsep serta lingkup kerja eksplorasi dan pemetaan air tanah
- Mengetahui dan memahami kondisi-kondisi geologi yang penting dalam pembentukan sistem akuifer
- Mengetahui dan Memahami sifat-sifat fisik dan kimia air tanah untuk menentukan kualitasnya
- Mengetahui dan Memahami dasar-dasar teknik eksplorasi air tanah
- Mengetahui dan Memahami metode pemetaan dan pemodelan air tanah
Materi Training Dasar-Dasar Teknik Eksplorasi dan Pemetaan Air Tanah
- Pengantar dan ruang lingkup geologi air tanah
- Sistem akuifer
- Hidrogeokimia
- Teknik pengambilan sampel kualitas air tanah
- Teknik eksplorasi geofisika dan geokimia untuk air tanah
- Pemetaan air tanah
- Pemodelan dan simulasi air tanah
- Studi kasus dan diskusi
JADWAL TRAINING TERBARU 2026
7 – 8 Januari 2026
11 – 12 Februari 2026
4 – 5 Maret 2026
8 – 9 April 2026
6 – 7 Mei 2026
10 – 11 Juni 2026
10 – 11 Juni 2026
5 – 6 Agustus 2026
9 – 10 September 2026
14 – 15 Oktober 2026
4 – 5 November 2026
2 – 3 Desember 2026
Catatan : Jadwal tersebut dapat disesuaikan dengan kebutuhan calon peserta pelatihan.
LOKASI TRAINING
- Jakarta : Hotel Amaris Kemang, Amaris Tendean,Trinity Hotel, Ibis Budget.
- Bandung : Hotel Santika, Hay Hotel,Ibis Style, Novotel Hotel, Golden Flower Hotel, 1O1 Hotel, Grand Tjokro Hotel, Tune Hotel, Four Point by Sheraton Hotel .
- Yogyakarta : Hotel NEO+ Awana, Cordela Hotel,Ibis Style, Boutique Hotel, Cavinton Hotel, Mutiara Hotel, Dafam Malioboro Hotel, Prima Inn Hotel .
- Surabaya : Novotel Hotel, Ibis Center Hotel, HARRIS Hotel, Favehotel, Alana Hotel .
- Malang : Amaris Hotel, The 1O1 Hotel, Ibis Style Hotel, El Hotel, Whiz Prime Hotel .
- Bali : Ibis Kuta, Fontana Hotel, HARRIS Hotel & Conventions .
- Lombok : Favehotel, Novotel Lombok, D Praya Hotel .
Investasi Training
Offline Training 6.000.000
Online Training 3.000.000
Syarat dan Ketentuan Berlaku
Investasi pelatihan tersebut menyesuaikan dengan jumlah peserta (on call).
*Please feel free to contact us.
FASILITAS
-FREE Airport pickup service (Gratis Antar jemput Hotel/Bandara)
-FREE Akomodasi Peserta ke tempat pelatihan
-Module / Handout training
-FREE Flashdisk
-Sertifikat training
-FREE Bag or bagpack (Tas Training)
-Training Kit (Dokumentasi photo, Blocknote, ATK, etc)
