TRAINING PENGANTAR PENILAIAN FORMASI (EVALUATION FORMATION)
Deskripsi Training Pengantar Penilaian Formasi (Evaluation Formation)
Pengantar Penilaian Formasi (Evaluation Formation) kami deskripsikan sebagai berikut. Salah satu faktor untuk menentukan kualitas sumur adalah dengan melakukan penilaian formasi batuan (evaluasi formasi). Penilaian formasi adalah suatu proses analisis ciri dan sifat batuan di bawah tanah dengan menggunakan hasil pengukuran lubang sumur (logging). Data yang diperlukan untuk membuktikan ada atau tidaknya potensi hidrokarbon pada suatu area, yaitu data permukaan (peta geologi dan stratigrafi terukur) dan data di bawah permukaan (seismic, logging, coring dan cutting). Dari data permukaan seismic kemudian dilakukan untuk mendapatkan data di bawah permukaan berupa litologi batuan. Jika litologi batuan mengindikasikan adanya suatu reservoir, maka untuk membuktikan ada tidaknya hidrokarbon dilakukan pemboran lubang sumur serta serangkaian pengukuran di dalam sumur (logging) dan evaluasi data hasil rekaman untuk memastikan ada tidaknya kandungan hidrokarbon di bawah tanah. Logging yaitu suatu kegiatan/proses perekaman sifat-sifat fisik batuan reservoir dengan menggunakan wireline log.
Training ini akan memberikan pengetahuan dan pemahaman komprehensif kepada para peserta terkait dengan aspek-aspek reservoir yang berhubungan dengan penilaian formasi serta analisa dan interpretasi logging sumur.
Tujuan Training Pengantar Penilaian Formasi (Evaluation Formation)
- Memahami mengenai tujuan dilakukannnya penilaian formasi
- Memahami aspek-aspek reservoir yang berhubungan dengan penilaian formasi.
- Mampu menginterpretasi secara cepat indikasi hidrokarbon dari sample cutting
- Memahami dasar dan tujuan dari analisa inti batuan (coring)
- Mampu menginterpretasikan secara kualitatif dan kuantitatif dari hasil log (Log listrik, log radioaktif, dll)
Materi Training Pengantar Penilaian Formasi (Evaluation Formation)
- Pendahuluan mengenai Penilaian Formasi
- Aspek-Aspek Reservoir yang berhubungan dengan penilaian formasi
- Mud Logging dan Analisa Serbuk Bor(Cutting)
- Coring dan Analisa Core (Analisa Inti Batuan)
- Analisa dan Interpretasi Logging Sumur (Well Logs Analysis)
- Log Listrik (Electrical Log)
- Log Radioaktif (Radioactive Log)
- Log Sonic (Sonic/Acoustic Log)
- Log Lainnya (Caliper, Temperature Log, dll)
JADWAL TRAINING TERBARU 2025
23 – 24 Januari 2024
7 – 8 Februari 2024
6 – 7 Maret 2024
23 – 24 April 2024
7 – 8 Mei 2024 || 21 – 22 Mei 2024
11 – 12 Juni 2024
11 – 12 Juni 2024
21 – 22 Agustus 2024
18 – 19 September 2024
8 – 9 Oktober 2024 || 22 – 23 Oktober 2024
5 – 6 November 2024 || 19 – 20 November 2024
10 – 11 Desember 2024
Catatan : Jadwal tersebut dapat disesuaikan dengan kebutuhan calon peserta pelatihan.
LOKASI TRAINING
- Jakarta : Hotel Amaris Kemang, Amaris Tendean,Trinity Hotel, Ibis Budget.
- Bandung : Hotel Santika, Hay Hotel,Ibis Style, Novotel Hotel, Golden Flower Hotel, 1O1 Hotel, Grand Tjokro Hotel, Tune Hotel, Four Point by Sheraton Hotel .
- Yogyakarta : Hotel NEO+ Awana, Cordela Hotel,Ibis Style, Boutique Hotel, Cavinton Hotel, Mutiara Hotel, Dafam Malioboro Hotel, Prima Inn Hotel .
- Surabaya : Novotel Hotel, Ibis Center Hotel, HARRIS Hotel, Favehotel, Alana Hotel .
- Malang : Amaris Hotel, The 1O1 Hotel, Ibis Style Hotel, El Hotel, Whiz Prime Hotel .
- Bali : Ibis Kuta, Fontana Hotel, HARRIS Hotel & Conventions .
- Lombok : Favehotel, Novotel Lombok, D Praya Hotel .
Investasi Training
Offline Training 6.000.000
Online Training 3.000.000
Syarat dan Ketentuan Berlaku
Investasi pelatihan tersebut menyesuaikan dengan jumlah peserta (on call).
*Please feel free to contact us.
FASILITAS
-FREE Airport pickup service (Gratis Antar jemput Hotel/Bandara)
-FREE Akomodasi Peserta ke tempat pelatihan
-Module / Handout training
-FREE Flashdisk
-Sertifikat training
-FREE Bag or bagpack (Tas Training)
-Training Kit (Dokumentasi photo, Blocknote, ATK, etc)