Training Management Skills And Development
PELATIHAN MANAGEMENT SKILLS AND DEVELOPMENT TAHUN 2023

- Pengenalan management skills and development
- Peningkatan motivasi dan kinerja
- Konsep dasdar management skills
DESKRIPSIÂ TRAINING MANAGEMENT SKILLS AND DEVELOPMENT
Bagi para Manager Lini Pertama, tidak dapat disangkal bahwa
kepemimpinan dan kemampuan managerial menjadi salah satu masalah pokok
dalam mengelola tim dan pekerjaannya. Para Manager Lini Pertama ini
dihadapkan pada realitas baru dimana mereka tidak hanya mengelola
pekerjaan yg sifatnya tehnical saja, namun juga melebar pada
mempertajam konseptual dan kecakapan dalam mengelola hubungan manusia.
Program pelatihan “Management Development Program� ini didesain
khusus untuk memberikan teknik-teknik kepemimpinan & keterampilan
managerial bagi para Manager Lini Pertama agar semakin solid memimpin
tim dan berkinerja optimal dalam organisasi.
MATERI TRAINING MANAGEMENT SKILLS AND DEVELOPMENT
1. Perangkat dan perkakas (tools) yang diperlukan seorang manager
(kompetensi manajerial dan kompetensi teknis)
2. Kompetensi mengelola manusia (people handling) secara bijak,
meliputi:
* Meningkatkan motivasi dan kinerja
* Membangun komunikasi efektif
3. Kompetensi mengelola pekerjaan (job handling) dalam departemen
atau bagian secara efisien dan berdaya guna (efektif), meliputi:
* Mengendalikan pekerjaan
* Memecahkan masalah dan mengambil keputusan
* Teknik bernegosiasi
* Mengelola perubahan secara bijak
4. Berpikir dan bertindak strategis (strategic thinking dan
operational thinking)
* Strategic thinking: menetapkan visi, misi, dan sasaran (goal)
* Operational thinking: menetapkan rencana aksi, melakukan eksekusi,
mengalokasikan sumber daya, monitoring dan pemecahan masalah
5. Membentuk kerja sama tim yang solid berbasis pada rasa saling
percaya
* Tiga macam tim:aoligned, un-aligned, dan chaotic tim
* Mengaudit kesatuan kelompok di organisasi
* Peran pemimpin dalam membentuk tim
JADWAL TRAINING TERBARU
7 – 8 Januari 2026
11 – 12 Februari 2026
4 – 5 Maret 2026
8 – 9 April 2026
6 – 7 Mei 2026
10 – 11 Juni 2026
8 – 9 Juli 2026
5 – 6 Agustus 2026
9 – 10 September 2026
14 – 15 Oktober 2026
4 – 5 November 2026
2 – 3 Desember 2026
Catatan : Jadwal tersebut dapat disesuaikan dengan kebutuhan calon peserta pelatihan.
LOKASI
Jakarta : Hotel Amaris Kemang, Amaris Tendean,Trinity Hotel, Ibis Budget.
Bandung : Hotel Santika, Hay Hotel,Ibis Style, Novotel Hotel, Golden Flower Hotel, 1O1 Hotel, Grand Tjokro Hotel, Tune Hotel, Four Point by Sheraton Hotel .
Yogyakarta : Hotel NEO+ Awana, Cordela Hotel,Ibis Style, Boutique Hotel, Cavinton Hotel, Mutiara Hotel, Dafam Malioboro Hotel, Prima Inn Hotel .
Surabaya : Novotel Hotel, Ibis Center Hotel, HARRIS Hotel, Favehotel, Alana Hotel .
Malang : Amaris Hotel, The 1O1 Hotel, Ibis Style Hotel, El Hotel, Whiz Prime Hotel .
Bali : Ibis Kuta, Fontana Hotel, HARRIS Hotel & Conventions .
Lombok : Favehotel, Novotel Lombok, D Praya Hotel .
Investasi training murah :
Offline Training 6.000.000
Online Training 3.000.000
Syarat dan Ketentuan Berlaku
Investasi pelatihan tersebut menyesuaikan dengan jumlah peserta (on call).
*Please feel free to contact us.
FASILITAS
-FREE Airport pickup service (Gratis Antar jemput Hotel/Bandara)
-FREE Akomodasi Peserta ke tempat pelatihan
-Module / Handout training
-FREE Flashdisk
-Sertifikat training
-FREE Bag or bagpackers (Tas Training)
-Training Kit (Dokumentasi photo, Blocknote, ATK, etc)
